Gelombang 15 Sudah Dibuka, Langsung Login www.prakerja.go.id dan Klik ‘Gabung’

- 18 Maret 2021, 14:23 WIB
Prakerja Gelombang 15. Foto
Prakerja Gelombang 15. Foto /dok/@prakerja.go.id

Adapula pembatasan maksimal hanya dua anggota keluarga per KK yang bisa mendaftar program Kartu Prakerja 2021.

Apabila belum memiliki akun Kartu Prakerja 2021, segeralah membuatnya sebagai langkah awal pendaftaran Kartu Prakerja.

Baca Juga: Aldebaran dan Andin Gagal Dapatkan Bukti, Elsa Bikin Alasan Lagi. Ini Bocoran Ikatan Cinta 18 Maret 2021

Berikut cara buat akun Kartu Prakerja:

  1. Kunjungi www.prakerja.go.id.
  2. Gunakan email kamu yang masih aktif
  3. Pilih Buat Akun, Masukkan email dan password
  4. Pendaftaran berhasil.

Jika sudah memiliki akun Kartu Prakerja dan diverifikasi, segera lakukan pendaftaran dan klik ‘Gabung’ agar bisa menerima insentif Kartu Prakerja sebesar Rp3,55 juta.

Adapun rincian insentif yang diterima setiap peserta Kartu Prakerja adalah bantuan pelatihan Rp1 juta yang dibayarkan kepada mitra Kartu Prakerja.

Baca Juga: Chelsea jadi Trending di Twitter, Apakah Kehebatan Tim Inggris Ini?

Selanjutnya, ada insentif pascapelatihan Rp600 ribu per bulan dan pelatihan berlangsung 4 bulan. Total insentif pascapelatihan sebanyak Rp2,4 juta.

Ada pula insentif survei Kartu Prakerja sebanyak 3 kali masing-masing Rp50 ribu dan totalnya sebesar Rp150 ribu.

Segera daftar program Kartu Prakerja gelombang 15 karena kuota masing-masing gelombang hanya 600.000 peserta. ***

Halaman:

Editor: Sunti Melati

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x