Januari 2021 Ada 6 Bantuan yang Cair, Cek Jadwalnya Mulai dari BST hingga PKH

- 9 Januari 2021, 08:03 WIB
Ilustrasi BLT
Ilustrasi BLT /Kabar Joglosemar/Galih Wijaya

Sasarannya adalah ibu hamil, anak usia dini, anak sekolah, penyandang disabilitas, dan lanjut usia. Pemerintah sudah menyiapkan anggaran sebesar Rp28,7 triliun.

4. BLT Dana Desa

Kali ini, pemerintah memberikan perhatian untuk masyarakat desa agar memiliki daya beli dan bisa menjadi daya ungkit ekonomi masyarakat desa.

Baca Juga: Bahaya Tanaman Lidah Mertua Jika Diletakkan di Dalam Ruangan

BLT desa digunakan untuk kegiatan Padat Karya Tunai Desa (PKTD) untuk memberikan lapangan pekerjaan bagi masyarakat desa.

Anggaran yang disiapkan adalah Rp14,4 triliun sehingga bisa menjadi pendukun program sosial dan jaring pengaman sosial bagi masyarakat perdesaan.

Masing-masing penerima nantinya akan mendapatkan dana bantuan sebesar Rp600 ribu per bulan. 

Baca Juga: Jungkook Pernah Hilangkan Benda Miliknya, Begini Reaksi RM BTS

5. Subsidi Token Listrik PLN

Subsidi token listrik PLN pun akan diberikan lagi oleh pemerintah dengan anggaran Rp3,78 triliun. 

Halaman:

Editor: Sunti Melati

Sumber: setkab


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah