Cocok Jadi Suami, 7 Weton Ini Berwibawa dan Cocok Jadi Pemimpin

- 8 Maret 2021, 17:21 WIB
Ilustrasi pemimpin
Ilustrasi pemimpin /Pixabay/StockSnap

KABAR JOGLOSEMAR – Bagi orang Jawa, memilih pasangan bisa menggunakan pertimbangan weton.

Weton dapat digunakan sebagai analisis watak, karakter, hingga bakat seseorang. Misalnya saja bakat untuk menjadi seorang pemimpin.

Baca Juga: Yadi Raharjo Sewindu Tekuni Usaha Tahu Goreng di Bantul DIY, Rasa Tahunya Gurih dan Renyah

Kebanyakan wanita mendambakan sosok laki-laki berwibawa yang kelak akan menjadi pemimpin mereka dalam mengaruhi bahtera rumah tangga.

Lelaki memang pada dasarnya diciptakan untuk menjadi pemimpin. Minimal, pemimpin di keluarga mereka sendiri.

Akan tetapi, ada beberapa lelaki dengan weton tertentu yang memang berwibawa dan dikenal sebagai pemimpin sejati.

Weton apa sajakah? Simak berikut ini.

Baca Juga: Dapat SMS, Ini Tahapan yang Wajib Dilakukan Jika Lolos Kartu Prakerja Gelombang 13

1.Sabtu Pon

Halaman:

Editor: Galih Wijaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x